Jenis Akik yaitu tipe atau golongan batu yang di jadikan perhiasan, baik di tangan, sabuk maupun untuk mata kalung. Jenis Akik sangat banyak sekali, mulai dari bacan, panca warna, giok, kecubung, kalimaya dan sebagainya.
Jenis akik ini banyak di temui di wilayah pelososk Indonesia, dari Aceh sampai Papua memiliki ciri khas jenis akik. Memang di Indonesia mempunyai beraneka jenis akik, sampai-sampai pemburu akik saja mencari keluar negeri.
Kemarin saja waktu KAA ke 60 di Bandung cindera mata dari Indonesia berupa jenis akik dan keris. Ini membuktikan bahwa Indonesia menjadi ikon berbagai jenis akik, keris dan berbagai benda unik lainnya. Tentunya ini menjadi nilai plus Indonesia di mata dunia, bahwasannya Indonesia mempunyai keunggulan di bidang perhiasan baru dan unik.
Jenis akik bacan misalnya harganya puluhan juta bahkan milyaran. Hal ini tentu menjadi penunjang bagi para pebisnis untuk meraup untung lebih banyak di bidang jenis akik, terlihat dari sekarang bahwasannya bisnis jenis batu akik menjadi solusi mata pencaharian meraup untung.
Jenis batu akik bermacam dan menyesuaikan pemakai. Jadi banyak yang mempercayai bahwa jenis batu akik bisa memancarkan kewibawaan, kerejekian, penglarisan, pengasihan dan sebagainya menurut kepercayaan masing-masing pemakai.
Tentunya hal ini tidaklah benar sebagaimana mestinya, tentunya Anda sendiri yang meyakini hal ini, boleh percaya boleh tidak, akan tetapi sesuatu yang mengandung kekuatan atau energi spiritual itu benar-benar ada dan sudah banyak yang membuktikan.
Lebih lengkapnya silakan kunjungi di http://www.masterspiritual.com/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar